Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Membuat Status Musik Di WhatsApp Mudah Banget

Contents [Show]
Cara Menambahkan Lagu Di Status WA – WhatsApp merupakan salah satu media pesan instan yang hampir digunakan semua orang, selain untuk mengirim pesan teks lewat whatsapp kita bisa berbagi dokumen, video dan lain sebagainya dan salah satu favorit semua kalangan adalah kita bisa membuat status wa.

Status wa merupakan salah satu cara kita membagaikan aktifitas agar dilihat orang lain, status wa yang dibuatpun beragam kita bisa membuat status dengan menggunakan tulisan, membuat status wa video dan membuat status lagu di wa.

Cara membuat status wa ada lagunya saat ini menjadi kegemaran kebanyakan orang pasalnya kita bisa upload status lagi di whatsapp serta menambahkan tulisan dengan demikian status yang kita buat menjadi lebih keren dan kekinian.

Contents
Karena whatsapp mendukung format mp3 maka untuk membuat status lagu di wa dengan format mp3 pun tidaklah begitu sulit, kita bisa membuat status audio dengan aplikasi status musik atau membuat status lagi di wa tanpa aplikasi.

Bagi temen – temen yang sedang mencari tutorial tentang  bagaimana cara menambahkan lagu pada status whatsapp tanpa aplikasi maupun dengan aplikasi akan dibahas dibawah ini.

Cara Mengirim Status Musik Di WA

Membuat Status Musik Di WhatsApp Dengan Aplikasi Audio Status Marker

Cara pertama dan saya rasa ini cara yang paling simple adalah dengan menggunakan aplikasi Audio Status Marker dengan aplikasi ini kita bisa membuat status music di wa serta menambahkan background warna yang kita sukai, carapun cukup mudah berikut caranya

#1.  Intsal aplikasi Audio Status Marker di playstore [ Instal disni ]

#2. Setelah aplikasi berhasil dipasang silahkan buka aplikasi tersebut, jika aplikasi meminta izin untuk akses pada smartphone pilih izinkan.

#3. Kemudian cari lagu yang akan dibuat menjadi status wa dengan cara klik > ALL AUDIO, lihat gambar dibawah

#4. Pilih lagu dan tunggu proses loading sampai selesai

#5. Jika proses loading sudah selesai klik tanda ceklis dibagian bawah kanan, lihat gambar dibawah ini


#6. Kemudian pilih warna background yang temen – temen suka

#7. Selanjutnya klik icon WhtasApp untuk mengirimnya kestatus whatsapp


#8. Pilih status wa dan kirim

Sampai disini kita sudah berhasil membuat status musik di wa, silahkan temen – temen kreasikan sendiri agar status wa lebih kekinian.

Cara Membuat Status Lagu WhatsApp Tanpa Aplikasi


Cara ini juga bisa menjadi pilihan ketika temen – temen ingin upload lagu ke status wad an caranyapun tidak begitu suit, berikut cara menabahkan lagu pada status wa tanpa applikasi

#1. Silahkan cari dan putar musik yang ingin dijadikan status wa

#2. Buka wa dan tap pada bagian status wa

#3. Tekan lama shuter sampai batas durasi yang temen – temen inginkan jika sudah lepaskan, jika ingin menggunakan background hitam silahkan tutup pada bagian kamera smartphone nya, lihat gambar dibawah ini.


Catatan : pastikan lagu sudah diputar ketika kita menekan shuter pada status wa.

Tags: cara upload status lagu di whatsapp, cara mengirim status lagu di wa, status musik di wa, cara bikin status wa ada lagunya, aplikasi musik untuk whatsapp, cara buat status audio di wa, status wa lagu kekinian

Posting Komentar untuk "Cara Membuat Status Musik Di WhatsApp Mudah Banget"